Animal Imaging

Animal imaging berfungsi untuk memproyeksikan kondisi pergerakan internal makhluk hidup. Animal imaging ini dapat digunakan pada hewan, tumbuhan, gel, spot serta sel kultur.

Hanya untuk penggunaan dalam lingkungan Laboratorium Sentral.

LS/IK/AB.01-031

Description

Spesifikasi

  • Merk: Berthold
  • Tipe: NightOWL LB 983 NC100
  • Camera Back illuminated, 1024 x 1024 pixel; Quantum efficiency 90 % at 620 nm; Jangkauan spektrum 300 to 1050 nm; Dynamic range of 90 dB; Cooling to absolute -80°C to -90°C
  • Ukuran sampel dan resolusi 1cm (res. 10um), 2cm (20um), 5cm (50um), 10cm (100um), 20cm (200um)
  • Sumber cahaya berasal dari lampu tungsten 75W
  • Dimensi 600 x 400 x 1220 mm
  • Berat 85 kg